Jumat, 16 Oktober 2015
On 08.24 by purnomo in Kejutan Besar! Yamaha Hadirkan DT-07 Track Concept 2015 No comments
Yamaha FZ-07 atau di Indonesia lebih mahsyur dikenal sebagai naked MT-07, memang memiliki tenaga besar dan handling nyaman. Dengan setingan tersebut, banyak kalangan mengilustrasikannya bakal semakin menarik jika digeber di arena flat-track racing.
Yamaha USA yang mendengar rumor tersebut menanggapi secara positif dan bergerak untuk mewujudkan kreasi nyentrik itu menjadi kenyataan. Akhirnya, terjunlah Yamaha DT-07 Concept yang disebut-sebut bakal menjadi 'penjegal' para dirt tracker yang sudah dulu ada di dataran Amerika.
Konsep bergaya tegas tersebut dikerjakan oleh Jeff Palhegyi Design yang bekersama dengan Yamaha US race shop. Seperti terlihat pada gambar, konfigurasi utama yang tentu saja paling menonjol terletak pada pergesaran lingkar roda lawas yang kini lebih besar 19 inch, tanpa rem depan dan besutan kustom exhaust ciptaan Graves Motorsports.
Dengan peruntukannya sebagai dirt tracker, mesin bawaan FZ-07 sama sekali tidak dilepas dan menjadi tulang punggung pendobrak performa. Laburan dasar catnya dibuat kuning-hitam khas livery 60th Anniversary Yamaha yang juga dikenakan oleh YZF-R1, R6 dan Super Tenere.
"Ketika FZ-07 pertama kali diperkenalkan, kami sudah tahu bahwa motor dengan mesin parallel twin 'Crossplane Concept' ini memiliki torsi sangat menjajikan untuk putaran bawah hingga menengah, yang sangat ideal untuk jenis flat track racing," ungkap Keith McCarty, Motorsports Racing Division Manager untuk Yamaha Motor Corporation, U.S.A kepada asphaltandrubber.com, Rabu (15/9).
Saat ini, Yamaha DT-07 sedang menjalani debut perdanya di event otomotif International Motorcycle Expo (AIMExpo) 2015 di Florida, Amerika Serikat.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Search
Popular Posts
-
TYPE MGP G32 Spesifikasi Panjang : 95 cm Tinggi : 135 cm Lebar : 70 cm Berat : 200 kg Fungsi Press Segitiga / Fo...
-
Foto Motor Bekas Kawasaki Ninja 150 Cc . Kendaraan bermotor yang mempunyai kecepatan lebih dari rata-rata dan kerangka desain yang sudah dib...
-
Foto Motor Suzuki Dari Masa Ke Masa . Untuk melakukan modif motor bukan hanya body yang wajib di perhatikan tetapi keselamatan berkendara ju...
-
Foto Motor Yamaha R15 Di Indonesia . Untuk melakukan variasi motor tidak hanya penampilan yang hanya di pertimbangkan tetapi kenikmatan kend...
-
Bila anda melihat beberapa model hasil Foto Motor Suzuki Crystal Tune berikut ini, sobat akan terheran dengan gaya yang keren yang ditawark...
-
Foto Motor Sport Suzuki Inazuma . Dalam modifikasi motor tidak hanya body yang wajib di bahas tetapi kenyamanan berkendara juga perlu menjad...
-
Hey sobat modifikasi? Bagaimana kabar kalian semua hari ini? Tentu saudara sudah merancang modifikasi motor sobat kah? Dibawah ini merupakan...
-
Foto Motor Suzuki Crystal . Beriringan dengan perkembangan jaman dan berkembang pesatnya otomotif ternyata mampu berimbas juga terhadap masa...
-
Salam bahagia untuk sobat pecinta modif, terima kasih telah melihat di blog tentang info Foto Motor Suzuki Nex Terbaru 2014 ini. Pada Artik...
-
Foto Motor Kawasaki Ninja Rr Bekas . Untuk melakukan modifikasi motor tidak hanya tampilan yang wajib di perhatikan tetapi kenyamanan berken...
Recent Posts
Categories
- Cara Modifikasi Motor Suzuki
- foto aksesoris motor yamaha terbaru
- Foto Modif Kawasaki Ninja
- foto modifikasi motor suzuki
- foto modifikasi motor suzuki satria f terbaru
- foto modifikasi motor suzuki sport
- Foto Modifikasi Motor Yamaha
- Foto Motor Kawasaki Ninja
- Foto Motor Suzuki Sport
- foto variasi modif motor suzuki
- Kejutan Besar! Yamaha Hadirkan DT-07 Track Concept 2015
- Tips dan Cara Menyetel Velg Motor Racing
Blog Archive
-
▼
2015
(162)
-
▼
Oktober
(12)
- Tips dan Cara Menyetel Velg Motor Racing
- Kejutan Besar! Yamaha Hadirkan DT-07 Track Concept...
- Moto Guzzi dan Aprilia Bakal Ada di Bintaro
- PELUANG BISNIS
- SAYA UCAPKAN TERIMA KASIH PADA KONSUMEN MULTI JAYA...
- SEJARAH SEPEDA MOTOR
- SERVIS
- TENTANG KAMI
- PELUANG USAHA
- TYPE MGP G33
- TYPE MGP G32
- TYPE MJP G31
-
▼
Oktober
(12)
Diberdayakan oleh Blogger.
Labels
- Cara Modifikasi Motor Suzuki
- foto aksesoris motor yamaha terbaru
- Foto Modif Kawasaki Ninja
- foto modifikasi motor suzuki
- foto modifikasi motor suzuki satria f terbaru
- foto modifikasi motor suzuki sport
- Foto Modifikasi Motor Yamaha
- Foto Motor Kawasaki Ninja
- Foto Motor Suzuki Sport
- foto variasi modif motor suzuki
- Kejutan Besar! Yamaha Hadirkan DT-07 Track Concept 2015
- Tips dan Cara Menyetel Velg Motor Racing
Seacrh By Labels
Arsip Blog
-
▼
2015
(162)
-
▼
Oktober
(12)
- Tips dan Cara Menyetel Velg Motor Racing
- Kejutan Besar! Yamaha Hadirkan DT-07 Track Concept...
- Moto Guzzi dan Aprilia Bakal Ada di Bintaro
- PELUANG BISNIS
- SAYA UCAPKAN TERIMA KASIH PADA KONSUMEN MULTI JAYA...
- SEJARAH SEPEDA MOTOR
- SERVIS
- TENTANG KAMI
- PELUANG USAHA
- TYPE MGP G33
- TYPE MGP G32
- TYPE MJP G31
-
▼
Oktober
(12)
Find Us On Facebook
Labels
- Cara Modifikasi Motor Suzuki
- foto aksesoris motor yamaha terbaru
- Foto Modif Kawasaki Ninja
- foto modifikasi motor suzuki
- foto modifikasi motor suzuki satria f terbaru
- foto modifikasi motor suzuki sport
- Foto Modifikasi Motor Yamaha
- Foto Motor Kawasaki Ninja
- Foto Motor Suzuki Sport
- foto variasi modif motor suzuki
- Kejutan Besar! Yamaha Hadirkan DT-07 Track Concept 2015
- Tips dan Cara Menyetel Velg Motor Racing
0 komentar:
Posting Komentar